Kamis, 19 September 2013

TUGAS AMC

TUGAS APRON MOVEMENT CONTROL (AMC) :
1.Memantapkan Manajemen Operasi Apron dan Manajemen Keselamatan Apron (sesuai dengan SOP)
2.Merencanakan dan melaksanakan alokasi parking stand Pesawat udara & didistribusikan ke Airline/Ground Handling.
3.Mengkoordinasikan pengaturan, penempatan pesawat udara, GSE, kendaraan operasional & mengawasi personil yang beroperasi di Apron
4.Koordinasi dengan unit terkait dalam rangka menciptakan kelancaran pelaksanaan tugas operasional.
5.Mengawasi daerah sisi udara dari FOD, dan binatang liar.
6.Memandu pesawat Unschedule & memandu pesawat fixed wing dengan ‘FOLLOW ME CAR’
7.Mengadakan Sweeping, Inspeksi rutin dan membuat berita acara pelanggaran

Tidak ada komentar:

Posting Komentar